.

Langkah-langkah:

1.      Sosialisasi Inovasi KENARI (1 hari)

2.      Pembentukan kelompok Asuhan mandiri TOGA (ASMAN TOGA) (1 hari)

3.      Penyuluhan pada kelompok Asuhan mandiri TOGA (ASMAN TOGA) untuk meningkatkan pengetahuan dan kapasitas kelompok asman TOGA ( 1 hari)

4.      Menyediakan TOGA di Puskesmas sebagai bahan pembelajaran bagi kelompok Asman TOGA (3 hari)

5.      Implementasi TOGA di rumah tangga (1 hari)

a.       Petugas mendatangi keluarga/ Toga

b.      Petugas melakukan wawancara terhadap keluarga / pemilik Tanaman Obat meliputi :

-     Jenis tanaman dan jumlah dari jenis tanaman obat tersebut

-     Pengelompokan tanaman

-     Cara memperlakukan bahan tanaman obat bila dipakai untuk pengobatan pada pertolongan pertama atau menjadikan usaha kecil

c.       Petugas bersedia melakukan pebinaan bila di perlukan

Agenda Kegiatan